Jumat, 10 Januari 2014

Karya Eka Destriana

Pagi ini dia minta, pagi ini juga langsung saya buatkan link-link karyanya. Penulis yang belum sempat saya lihat foto aslinya ini, saya kira karangannya sangat berharga. Selama dia tinggal di KBM, sepertinya dia lebih banyak mengomentari karya orang lain. Terbukti ketika saya mencari-cari tulisannya dengan menggunakan kata kunci namanya, nama Eka Destriana banyak bertengger pada komen kepada tulisan orang lain. Ini berarti penulis yang satu ini, seorang penulis simpatik, selain membuat karya, dia pun menghargai tulisan-tulisan orang lain. Sebab bagaimana pun, memberi komentar adalah memberi penghargaan. Sebab sebuah komentar, bisa membuat sebuah lapak kembali naik dan naik lagi ke permukaan grup.

Berikut ini ada beberapa karya yang telah dihasilkannya. Silahkan nikmati, kalau bisa kritisi, terutama Anda yang telah mendapatkan kebaikan darinya berupa komentar-komentar yang telah dia berikan kepada Anda.

Puisiku
Aku Sering Terhanyut
Saya Termotivasi
Andai Bisa Ingin Kumusnahkan
Ah Aku Jatuh Cinta
Seperti Kripik Pedas
Laskar-Laskar Kecil
Ah, Selalu Saja
Paradigma Itu Berlanjut
Sudah Berapa Hari Ini
Malu-Malu Saat Harus Jujur
Butiran-Butiran Beningku
Kudapati Diriku Ini Senyum-Senyum Sendiri
Dalam Sehari Berapa Puisi
Katamu Aku Percaya
Dalam Hitungan Jam
Ada Banyak Hal
Kenapa? Selalu Saja Begitu
Perahu Kertas
Selalu Ada Wanita Lebih Cantik


Tidak ada komentar:

Posting Komentar